← Back to portfolio

Kota Tua Jakarta

Published on

Kota Tua.

Saksi bisu tempat memadu kasih, menemui pisah, mengambil potret, memecahkan gelembung, memborong kuliner, atau sekadar iseng handstand di depan Museum Fatahillah.

Namanya juga iseng.

Ladang uang bagi para pelukis, musisi jalanan, manusia patung, penjual jasa sepeda ontel, dan pedagang kaki lima.

"Bahagia" pernah menjadi kata paling bahagia tatkala kita masih beriringan disini.

"Pernah" dan "tatkala masih" adalah kata yang mengindikasikan "sudah tidak lagi".

0 Comments Add a Comment?

Add a comment
You can use markdown for links, quotes, bold, italics and lists. View a guide to Markdown
This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply. You will need to verify your email to approve this comment. All comments are subject to moderation.

Subscribe to get sent a digest of new articles by Riyandi Joshua

This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.